Makanan Khas NUSA TENGGARA BARAT

Makanan Khas NUSA TENGGARA BARAT

Ayam Taliwang

Ayam Taliwang
Ayam Taliwang adalah makanan khas Lombok, Nusa Tenggara Barat yang berbahan dasar ayam yang disajikan bersama bumbu-bumbunya berupa cabai merah kering, bawang merah, bawang putih, tomat merah, terasi goreng, kencur, gula Jawa, dan garam. Biasanya disajikan bersama makanan khas Lombok lainnya seperti Plecing kangkung.



share this article to: Facebook Twitter Google+ Linkedin Technorati Digg
Posted by Unknown, Published at 19:21 and have 0 komentar

No comments:

Post a Comment